Perancangan dan Implementasi Aplikasi Administrasi Gudang di PT. Karawang Distribusindo Raya

Authors

  • Syaepudin Syaepudin STMIK Rosma
  • Rini Malfiany STMIK Rosma
  • Meiniarti Meiniarti STMIK Rosma

DOI:

https://doi.org/10.35969/dirgamaya.v2i1.260

Keywords:

Administrasi; Aplikasi Gudang; CodeIgniter; DSRM; UML

Abstract

Sistem informasi berbasis komputerisasi merupakan salah satu faktor penting bagi perusahaan dalam mengelola segala aktifitas perusahaan. Sistem informasi aplikasi administrasi gudang berbasiskan website di PT Karawang Distribusindo Raya dirancang karena pada aktifitas sehari-harinya masih menggunakan cara manual untuk validasi turun barang, pendataan daftar muat barang dan report Surat Perintah Keluar Barang (SPKB), sehingga mempengaruhi dalam pelaksanaan operasional kerja, baik dalam segi kecepatan, pelayanan dan dari segi informasi yang dihasilkan. Untuk itu diperlukan suatu sistem yang dapat memudahkan proses aktifitas yang ada digudang. Dalam proses perancangan aplikasi ini menggunakan metode Design Science Reseach Method (DSRM) dengan alat bantu pemodelan sistem menggunakan Unified Model Language (UML) sebagai analisa data yang terdiri dari class diagram, use case diagram, sequential diagram, dan activity diagram. Implementasi aplikasi administrasi gudang di PT Karawang Distribusindo Raya memanfaatkan framework CodeIgniter, PHP dan MySQL dan melakukan tahap pengujian menggunakan metode blackbox. Hasil yang diharapkan dari perancangan aplikasi ini perusahaan dapat melakukan proses transaksi gudang secara tersistem dan membantu dalam membuat laporan secara efektif.

Downloads

Download data is not yet available.

References

: I KETUT ADI SUPRIANTA. (2021).

Afrizal, A. S. (2016). Rancang Bangun Sistem Informasi Persediaan Obat dan Perbekalan Kesehatan Pada Dinas Kesehatan Kabupaten Musi Banyuasin. Jurnal Teknik Informatika Politeknik Sekayu (TIPS), V(2), 12–19.

Fahlevi, R., Zulhalim, Z., & Rini, A. S. (2021). Perancangan Aplikasi Penggajian Karyawan Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter Pada Po Arista Tehnik Jakarta. Jurnal Manajamen Informatika Jayakarta, 1(2), 95. https://doi.org/10.52362/jmijayakarta.v1i2.446

Iii, B. A. B., & Masalah, I. (2007). Design dan Pengembangan. 3–5.

Mair, Z. R., & Cahyani, N. (2015). Sistem Informasi Sma Negeri 2 Plakat Tinggi Berbasis Web. Jurnal TIPS: Jurnal Teknologi Informasi Dan Komputer Politeknik Sekayu, 3(2), 36–45.

Marliani, L. (2018). Definisi Administrasi Dalam Berbagai Sudut Pandang. Jurnal Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Galuh, 5(4), 17–18.

Nabyla, F., & Hariyono, R. C. S. (2019). Desain Aplikasi Sistem Pendaftaran Online Menggunakan Smartphone Untuk Meningkatkan Mutu Pelayanan Pada Rumah Sakit. JOINS (Journal of Information System), 4(2), 168–177. https://doi.org/10.33633/joins.v4i2.3078

Naufa, M. R. (2020). RANCANG BANGUN APLIKASI PENDATAAN ALUMNI STMIK INDONESIA BANDA ACEH. Journal Informatic, Education and Management, 2(2), 1–10.

Noviansyah, B., & Fauzi, C. (2020). Perancangan Aplikasi untuk Evaluasi Implementasi Arsitektur Enterprise. J-SAKTI (Jurnal Sains Komputer, 4(September), 608–615.

Setiaji, H., Gunawan, R., & Rahayu, D. N. (2022). Rancang Bangun Aplikasi Pemeliharaan Battere Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter ( Studi Kasus : Gardu Induk Parungmulya ). Seminar Nasional : Inovasi & Adopsi Teknologi, 193–206.

Setiyani, L. (2021). Desain Sistem : Use Case Diagram. Prosiding Seminar Nasional : Inovasi & Adopsi Teknologi 2021, September, 246–260.

Somantri, M. (2017). D_PTK_1004745_Chapter3.

Downloads

Published

2022-06-30