Perancangan Alat Deteksi Kebocoran Gas Pada Tangki Timbun Dengan Arduino Pada PT AFI

Authors

  • Yusuf Azhar Zaini STMIK Rosma
  • Dudi Awalludin STMIK Rosma
  • Darmansyah Darmansyah STMIK Rosma

DOI:

https://doi.org/10.35969/dirgamaya.v2i2.250

Keywords:

Arduino Uno; Emergency Alret; Explosions and Fires; Information

Abstract

PT AFI dari tahun ke tahun perusahaan selalu membuat pembaruan SOP dan sistem kerja yang lebih aman dan lebih efisien dalam keselamatan kerja, informasi akan kecelakaan kerja yang terjadi pada PT AFI selalu melakukan perbaikan dan meningkatkan standar kerja yang lebih baik. PT AFI saat ini melakukan pengecekan tangki timbun masih secara manual yang tingkat keakuratannya masih sangat kurang karena mengandalkan indra penciuman karyawan pada area tersebut. Akibat dari kesulitan mendapatkan informasi kebocoran yang akurat pada tangki timbun gas yang akan mengakibatkan ledakan dan kebakaran tidak dapat dicegah dan diketahui sedini mungkin. Membuat emergecy alert system dengan menggunakan arduino uno dengan sensor MQ-2 yang akan di pasang pada area-area yang menggunakan gas merupakan upaya untuk mendapatkan informasi kebocoran yang lebih akuran dan cepat, sehingga dapat menditeksi titik kebocoran di area kerja dan mencegah terjadinya ledakan dan kebakaran. Metodologi penelitian memiliki tahapan pengumpulan data dan kebutuhan, dan perancangan sistem meliputi perancangan lokasi pemasangan alat, perancangan blok diagram, dan perancangan alat/Hardware.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Awalludin, D., & Wulandari, A. E. (2020). Perancangan Sistem Informasi Pelayanan Kesehatan UPTD Puskesmas XYZ. Jurnal Manajemen Informatika (JAMIKA), 10(2). https://doi.org/10.34010/jamika.v10i2.2857

Fahmizal. (2018). Penerapan Sensor MQ-2 Sebagai Pembersih Udara dalam Ruangan. Sekolah Vokasi UGM.

Hidayat, I. (2018). Sistem Pendeteksi Kebocoran Gas Menggunakan Sensor MQ-6 Berbasis Jaringan Sensor Wireless. Techno.Com, 17(4). https://doi.org/10.33633/tc.v17i4.1771

Indonesia, W. bahasa. (2022). Gas minyak cair. Wikipedia Bahasa Indonesia.

KEMENPERIN. (2003). Undang - Undang RI No 13 tahun 2003. Ketenagakerjaan, 1, 22–23.

Lestari, N. A., & Shalihah, F. (2021). Perlindungan Terhadap Jaminan Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (K3) Bagi Pekerja SPBU Di Kota Yogyakarta. Ahmad Dahlan Legal Perspective, 1(1). https://doi.org/10.12928/adlp.v1i1.3575

Mujawar, T. H., Bachuwar, V. D., Kasbe, M. S., Shaligram, A. D., & Deshmukh, L. P. (2015). Development of wireless sensor network system for LPG gas leakage detection system. International Journal of Scientific & Engineering Research., 6(4).

Mulyono, J., Djuniadi, & Esa Apriaskar. (2021). S Simulasi Alarm Kebakaran Menggunakan Sensor Mq-2, Falme Sensor Berbasis Mikrokontroler Arduino. Elkom : Jurnal Elektronika Dan Komputer, 14(1). https://doi.org/10.51903/elkom.v14i1.305

Panjaitan, S. S. U., & Silalahi, M. I. (2019). Pengaruh Unsafe Action Terhadap Kecelakaan Kerja Pada Pekerja Konstruksi di PT . DAP Perumahan Citra Land Bagya City Kota Medan. Jurnal Prima Medika Sains, 1(1).

Prastyo, E. A. (2018). Arduino Uno R3. Arduino Indonesia.

Rosa dan Shalahuddin. (2016). Rekayasa Perangkat Lunak (Terstrukur dan Berorientasi Objek). In Informatika Bandung. Informatika Bandung. https://doi.org/10.1209/epl/i2006-10054-4

Sarmidi, & Akhmad Fauzi, R. (2019). Pendeteksi Kebocoran Gas Menggunakan Sensor Mq-2 Berbasis Arduino Uno. Manajemen Dan Teknik Informatika, 03(01).

Septiyanto, A., Warta, J., & Sari, R. (2021). Aplikasi Pendeteksi Kebocoran Gas LPG Berbasis Wemos ESP8266 Menggunakan Peringatan Notifikasi Pada Whatsapp. Journal of Students‘ Research in Computer Science, 2(1). https://doi.org/10.31599/jsrcs.v2i1.549

Solihati, T. I., Nuraida, I., & Hidayanti, N. (2020). Pemanfaatan Kardus Menjadi Tempat Sampah Pintar Berbasis Arduino UNO R3. ABDIMAS: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(2). https://doi.org/10.35568/abdimas.v3i2.962

Downloads

Published

2022-10-31

Most read articles by the same author(s)